Percayalah, tak perlu menunggu anak Anda bisa bicara dan berjalan untuk mengajarkan kemandirian. Bahkan, saat anak anda masih bayi, yakni sekitar usia 5 bulan, sudah bisa mulai diajarkan sikap mandiri. Pahami, ada tanda-tanda pada tingkah laku bayi yang menunjukkan orang tua sudah mulai bisa diajarkan sikap mandiri.
Inilah tanda-tanda bayi sudah bisa diajarkan sikap mandiri:
Lantas, apa yang bisa dilakukan orang tua?
Lakukanlah…….
Jangan remehkan kemampuan anak dan selalu besarkan hatinya bila merasa tak bisa lakukan sesuatu dengan sempurna, itulah hal pertama yang harus diperhatikan orangtua.
Download disini